Yahoo Web Search

Search results

  1. Jan 3, 2022 · Berikut nama tarian dan pola lantainya yang kami rangkum dari beberapa sumber. 1. Bedhaya Semang. Tarian Bedhaya Semang berasal dari Yogyakarta yang termasuk ke dalam jenis tari klasik. Tari ini memiliki pola lantai dan makna tertentu. Pola lantai yang digunakan yaitu gawang jejer wayang, gawang perang, gawang tiga-tiga dan gawang kalajengking.

    • Tentang Kami

      Tujuan kami membuat perpustakaan.id adalah untuk mewadai dan...

    • Pola Lantai Tari Bedhaya Semang
    • Pola Lantai Tari Jaran Kepang
    • Pola Lantai Tari Kecak
    • Pola Lantai Tari Pendet
    • Pola Lantai Tari Saman
    • Pola Lantai Tari Indang
    • Pola Lantai Tari Seudati
    • Pola Lantai Tari Sekapur Sirih
    • Pola Lantai Tari Piring
    • Pola Lantai Tari Andun

    Tari yang berasal dari Jogjakarta ini tergolong dalam jenis tari klasik. Tari Bedhaya Semang memiliki pola lantai dengan makna-makna tertentu. Contoh dari pla lantai yang digunakan dalam tarian ini yaitu gawang perang, gawang jejer wayang, gawang kalajengking, dan gawang tiga-tiga. Dalam Tari Bedhaya Semang, salah satu pola lantai yang paling banya...

    Tak hanya tari Bedhaya Semang, tari Jaran Kepang juga berasal dari Jogjakarta. Jika dilihat dari koreografinya, tarian ini termasuk ke dalam tarian rakyat yang memiliki pola lantai gabungan antara unsur lurus dan lengkung. Pola lantai yang digunakan dalam tari Jaran Kepang diantaranya yaitu pola melingkar, garis horizontal, dan garis lurus ke depan...

    Tarian yang berasal dari Bali ini dimainkan oleh puluhan laki-laki yang duduk berbaris secara melingkar. Kemudian mereka akan menyerukan kata Cak dengan irama tertentu sambil mengangkat tangan ke atas dan digerakkan secara serempak. Dalam filosofinya, selain mengandung unsur agama, lambaian yang serempak ini memiliki makna kerukunan dan kebersamaan...

    Tarian dari Bali ini lahir saat ada ritual sakral Odalan di pura dengan cara memendet. Saat pendeta Hindu membacakan mantra, maka mereka akan memendet. Pola lantai dalam tari pendet berupa huruf V, pola lantai lurus dan menghadap ke kanan atau ke kiri. Pola lantai tersebut lebih sederhada daripada tarian pendet lainnya.

    Tari Saman ini berasal dari Suku Gayo Lues, Nanggroe Aceh Darussalam. Pola lantai yang digunakan dalam Tari Saman yaitu pola haorizontal berupa garis lurus mendatar ke samping. Filosofi pola ini yaitu sebagai lambing hubungan antara sesame manusia sebagai makhluk sosial yang saling membutuhkan satu sama lain.

    Tarian ini berasal dari Minangkabau, Sumatra Barat. Tari Indang dipentaskan secara berkelompok sehingga membutuhkan panggung yang cukup luas. Pola yang dipakai dalam tarian Indang yaitu pola garis horizontal, dimana penari akan membentuk garis lurus ke samping. Pola tari indang ini didasarkan pada nilai-nilai persatuan

    Tari yang berasal dari Aceh ini biasanya ditarikan oleh sekelompok pria dengan diiringi lantunan syair dan hentakan para penari. Pola lantai yang digunakan pada tari Seudati yaitu berupa pola lurus, pola segitiga, pola segi empat, pola segi empat silang, pola zig-zag, pola berbentuk huruf U, dan pola berbentuk huruf S.

    Tari Sekapur Sirih ini berasal dari Jambi. Tarian ini digunakan untuk menyambut tamu-tamu kebesaran di Propinsi Jambi. Tari Sekapur Sirih ini ditarikan oleh, dan 3 penari laki-laki, 9 penari perempuan, 1 pembawa paying, dan 2 pengawal. Pola lantai yang digunakan dalam tari Sekapur Sirih ini membentuk huruf V ( diagonal) atau berbentuk segitiga yang...

    Tari yang melibatkan atraksi piring ini berasal dari daerah Minangkabau, Sumatra Barat. Para penari akan menari dengan mengayunkan piring yang mengikuti gerakan yang cepat yang teratur, tanpa terlepas dari genggaman tangan Pola lantai yang digunakan dalam tari piring yaitu berbaris, horizontal, vertical, lingkaran besar dan kecil, spiral, serta pen...

    Tari Andun yang berasal dari Bengkulu ini dipentaskan pada acara perkawinan. Sehingga para penarinya kebanyakan adalah para bujangan dan gadis-gadis yang secara berpasangan akan menari dengan iringan musik kolintang. Pola lantai yang digunakan dalam tari Andun yaitu melingkar yang merupakan hasil pengembangan dari pola lantai dasar melengkung. Para...

  2. 5 days ago · Menurut buku Saman Kesenian dan Tanah Gayo, tari saman memiliki pola lantai yang sederhana yaitu pola lantai garis lurus karena penari tidak banyak bergerak. Pola ini berbentuk garis lurus yang sejajar secara horizontal dari sudut pandang penonton. Ketika dilihat dari depan, penari akan tampak berbaris dalam satu garis yang lurus.

  3. Apr 18, 2022 · Baca juga: Fungsi Pola Lantai dalam Seni Tari. Pola ini menampilkan beberapa penari yang membentuk formasi atau susunan garis lurus. Biasanya diterapkan dalam jenis tarian berpasangan atau kelompok. Adapun pola lantai garis lurus memiliki beberapa level, antara lain: Misalnya berdiri, jinjit, melompat, atau melayang.

  4. Oct 19, 2023 · Penari dapat menciptakan pola lantai yang seakan-akan tidak memiliki akhir atau awal, menciptakan perasaan misteri dan eksplorasi. 10. Pola Lantai Lapisan. Pola lantai lapisan adalah jenis pola yang mengandung tingkatan, atau kedalaman dalam penempatan penari. Ini terjadi ketika beberapa penari bergerak dalam lapisan-lapisan berbeda di panggung.

  5. Sep 18, 2024 · Dalam tarian ini, penari sering bergerak maju dan mundur dalam garis lurus, mengikuti irama gamelan yang mengiringi. Pola lantai garis lurus juga sering digunakan dalam tarian modern seperti hip-hop, di mana penari bergerak maju dan mundur atau ke samping dalam garis lurus untuk menciptakan efek visual yang dinamis. 2. Pola lantai lingkaran.

  6. Jun 20, 2024 · Tarian lain yang memiliki pola lantai yang sangat kental adalah Bedhaya Semang dari Yogyakarta. Jenis-jenis pola lantai ini termasuk ke dalam jenis tari klasik. Setiap pola lantai dari tarian ini memiliki makna tertentu lho, Moms. Pola lantai yang digunakan yaitu gawang jejer wayang, gawang perang, gawang tiga-tiga, dan gawang kalajengking.

  1. People also search for